Buku ini ditulis untuk membantu pengembangan anak usia dini di Indonesia. Usia dini antara 0-6 tahun. Usia dini sering diserbut dengan usia keemasan (golden age). Artinya baik atau buruknya perkembangan anak pada usia ini akan berpengaruh besar pada mutu kehidupan anak di masa mendatang. Saat ini. anak usia dini di Indonesia puluhan juta jiwa. SUPAS 2005 menyebut anak usia 0-4 tahun di Indonesi…
Judul Asli : An Introduction to theories of human development (New Delhi : Sage Publication, 2015)
Psikologi merupakan bidang ilmu pengetahuan dengan ranah yang cukup luas, sehingga penerapannya dapat diaplikasikan dalam ruang lingkup pendidikan, sosial, industri, klinis, hingga pengembangan ilmu itu sendiri. Terlepas dari keragaman tersebut, seseorang yang berkecimpung di dunia psikologi harus menguasai dua hal, yaitu konsep mengenai perilaku manusia dan pengukuran terhadap perilaku tersebu…
Filsafat merupakan suatu ilmu yang akan menjawan semua pertanyaan yang di ajukan oleh akal budi kita, dimana kita akan selalu bertanya tentang ilmu, bagamaina filsafat ilmu, apa makna ilmu, bagaimana tanggung jawab terhadap manusia dan sebaliknya. Sehingga dalam buku ini pembaca akan memahami tentang filsafat, secara epistemologi, kedudukan filsafat ilmu dalam kehidupan manusia. Manusia merupak…
Perkembangan teknologi dan kehadiran internet menjadi satu media yang mendukung keberhasilan komunikasi yang efektif. Supaya setiap kegiatan dan karya yang dilakukan oleh PR & E-PR berada pada jalur yang benar, diperlukan aturan main yang baku. Dalam hal ini etika PR & E-PR menjadi satu urgensi. Pokok bahasan yang dibahs dalam buku ini: - Fenomena PR - Etika - Moral dan hati nurani - Human Rela…
Amenangi zaman edan ewuh boya ing pambudi melu edan nora tahan yen tan melu anglakoni boya keduman melik kaliren wekasanipun Dilalah kersaning Allah sabegja-begjane wong kang lali luwih begja wong kang elinglan waspada *** Ungkapan 'zaman edan' atau kalatidha ini memiliki makna yang hampir sepadan dengan istilah 'zaman akhir' dalam keyakinan Islam untuk menyebut zaman yang sudah mend…
Buku Pengantar Psikologi Umum ini, menawarkan pembahasan ilmu psikologi dengan memandang perilaku manusia yang didefinisikan secara luas dengan mata dan pikiran seorang ilmuwan yang penuh keingintahuan, terbuka, dan antusias. Buku ini mengenalkan psikologi kepada mahasiswa akan kesempatan untuk mempelajari diri mereka sendiri, baik kehidupan, kesehatan maupun pengalaman mereka. Pengantar Psikol…