Kebutuhan energi yang terjadi di abad ke-21 seakan telah menjadi kebutuhan primer. Energi yang merupakan kebutuhan vital, akan menimbulkan problem ketidakstabilan bahan baku dengan yang dibutuhkan apabila tidak terjadi pembaruan. Ketidakstabilan produksi dan konsumsi energi memaksa dunia beradaptasi untuk mencapai keamanan energi jangka panjang. Kondisi tersebut membuat pemerintah Indonesia mul…
Pendidikan merupakan salah satu dari proses untuk memajukan suatu bangsa dimana dengan adanya pendidikan diharapkan dapat membantu memaksimalkan manusia menjadi pribadi yang lebih baik lagi. Dalam situasi ancaman pandemi Covid-19 seperti ini, menurut World Bank dapat menyebabkan hasil pendidikan berpotensi menjadi lebih buruk dikarenakan di seluruh belahan bumi hampir semua sekolah di tutup. Ol…
Sistem kredit semester masih jarang digunakan pada sekolah tingkat menengah, hal ini karena kebanyakan sekolah tingkat menengah menggunkan sistem paket. Sistem kredit semester dinilai lebih efektif daripada sistem paket karena berbasis minat, bakat dan kemampuan peserta didik. Selain berbasis minat, bakat dan kemampuan, sistem kredit semester dapat meningkatkan prestasi belajar siswa. MTsN 3…
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pemodelan matematika untung-rugi yang ada di Toko Sayur Bu Win. Selanjutnya untuk mengetahui uji kecocokan model regresi untung-rugi. Dan untuk mengetahui prediksi keuntungan yang didapat dari Toko Sayur Bu Win di hari yang akan datang Penelitian ini menggunakan pendekatan Kuantitatif, yaitu menggunakan regresi dummy sebagai pemodelan matematik…
Perencanaan peningkatan mutu guru madrasah yang dilakukan oleh pendma ialah mengetahui permasalah yang dialami para guru pada saat kegiatan belajar mengajar, juga mengetahui keinginan serta kebutuhan dalam menghadapi perubahan pada pembelajaran. Dalam peningkatan mutu guru mdrasah, pendma melaksanakan kegiatan bimtek, Uji Kompetensi dan DDTK. Evaluasi yang diberikan pendma kepada para guru iala…
Laboratorium harus menggunakan metode dan prosedur yang sesuai untuk semua pengujian dan atau kalibrasi di dalam lingkupnya. Hal ini mencakup pengambilan sampel, penanganan transportasi, penyimpanan, dan penyiapan barang untuk diuji dan atau kalibrasi dan bila sesuai perkiraan dari ketidakpastian pengukuran serta teknik statistik untuk menganalisis data pengujian dan tau kalibrasi. Laboratorium…