Buku Tarikh Tasyri' membahas sejarah penetapan hukum Islam yang dimulai dari zaman Nabi sampai sekarang dalam beberapa pembahasan penting mengenai periodesasi perkembangan hukum Islam dan sumber atau dasar yang menjadi landasannya pada masa Nabi, para sahabat, dan fuqaha' serta pemikiran para mujtahid dan sistem pemikiran yang dipakai atau sistem istinbath sehingga menghasilkan kaedah dan teori…
Paradigma keilmuan yang memisahkan antara ilmu-ilmu agama (Islam) dengan ilmu-ilmu non-agama secara dikotomis, sudah harus ditinggalkan. Buku ini menyajikan konsep lanjutan dari paradigma keilmuan integralistik yang bersifat interdisipliner menjadi keilmuan multidisipliner. Dalam keilmuan multidisipliner, arus perjumpaan antara sains dan sosial yang merupakan konteks dari ilmu-ilmu modern, sert…
Kejahatan adalah tesis, kebaikan adalah antitesis setiap kejahatan memiliki sanksi, dan setiap sanksi biasanya selalu berwatak imperatif. Logika menghendaki agar ada kesatuan berpikir yang koheren, radikal, sistematis, dan konstruktif. Harus ada hubungan antara pertanyaan dan jawaban sehingga cara berpikir kita dapat diterima akal. Hukum memiliki tersendiri yang tak terpisahkan dari logika. Em…
Buku ini merupakan kelanjutan buku 1 yang telah terbit sebelumya, yaitu Penyelesaian Sengketa Ekonomi Syariah: Teori dan Praktik. Buku ini disajikan dimulai dengan pembahasan umum tentang bagaimana sistem dan prinsip ekonomi syariat, bentuk-bentuk transaksi ekonomi syariat yang berkembang di masyarakat, jenis-jenis kegiatan ekonomi syariat yang menjadi kewenangan peradilan agama, dan bagaimana …
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn) dihadirkan guna membentuk peserta didik menjadi pribadi yang mengetahui tentang hak dan kewajiban dalam usaha pembelaan negara, serta menjaga persatuan dan kesatuan bangsa dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika, serta memiliki rasa kebangsaan dan cinta tanah air, sesuai dengan Pancasila dan UUD 1945. Penyusunan buku ini disesuaikan dengan Kurikulum Pe…
Buku ini mengisi kekurangan referensi yang benar-benar spesifik membahas teori Public Relations. Public Relations bukan lagi sekadar suatu praktik komunikasi korporat, seperti yang banyak dipersepsi masyarakat. Tetapi berkembang menjadi bidang yang mempunyai dasar teoretis dan penetitian yang potensial menyatukan berbagai macam bidang menjadi suatu Ilmu Komunikasi Terapan. Buku ini membahas: P…