Buku ini hadir dengan upaya menjelaskan tentang manusia berdasarkan penelitian penulis terhadap alquran khususnya ayat ayat yang berkaitan dengan manusia. Penulis buku ini mengkaji aspek psikologi Alquran, yaitu ilmu jiwa yang berkaitan dengan manusia dalam tinjauan ilmu jiwa Alquran. Buku ini memaparkan perbincangan Alquran tentang manusia yang dimulai dari proses penciptaannya, kemudian dilan…
DESKRIPSI Dewasa ini, banyak bermunculan persoalan yang amat mencemaskan, seperti tawuran antar pelajar, antar kampung, peredaran narkoba, korupsi, dan tindak kejahatan lainnya. Mereka yang terlibat dalam tindak kejahatan tersebut tidak dapat dilepaskan dari dunia pendidikan. Sebab, paling tidak mereka pernah bersekolah bahkan di antara mereka ada yang sarjana. Fenomena tersebut menggambarkan …
Sangat sedikit persoalan fiqih yang disepakati oleh para ulama, baik masalah fiqih ibadah maupun mu`amalah. Ketidaksepakatan ini menimbulkan perbedaan di kalangan umat Islam mengamalkan ajaran agamanya, khususnya yang berkaitan dengan masalah fiqih atau syari`at. Masyarakat Muslim, baik mahasiswa maupun masyarakat umum, perlu memiliki pengetahuan mengenai perbedaan-perbedaan tersebut, agar tida…
Perbincangan Islam mengenai hukum normatif sangat komprehensif, tidak ada persoalan kehidupan yang lowong tanpa ketentuan hukum. Umat Islam harus tunduk dan patuh terhadap hukum normatif maupun hukum alam (sunnatullah) yang telah ditetapkan dalam kitab suci Alquran untuk memperoleh kebahagiaan hidup. Karena pada hakikatnya, kebahagiaan hidup terletak pada ketaatan seorang hamba menjalankan dan …
Perbincangan Islam mengenai hukum normatif sangat komprehensif, tidak ada persoalan kehidupan yang lowong tanpa ketentuan hukum. Umat Islam harus tunduk dan patuh terhadap hukum normatif maupun hukum alam (sunnatullah) yang telah ditetapkan dalam kitab suci Alquran untuk memperoleh kebahagiaan hidup. Karena pada hakikatnya, kebahagiaan hidup terletak pada ketaatan seorang hamba menjalankan dan …