Buku ini menyajikan gagasan konseptual yang dapat memberikan pemahaman yang lebih besar tentang situasi, realita, usaha organisasi, desain sosial, tindakan dan perilaku, diri, etika, dan lain-lain. Ini adalah langkah penting dalam upaya memahami manusia dan masyarakat. Seiring meningkatnya kemampuan seseorang untuk terlibat dalam dunia pribadi mereka, mereka belajar untuk menikmati pemberdayaan…
Pemahaman yang mendalam terhadap metode penelitian kuantitatif sangat membantu para mahasiswa, dosen, pengajar, peneliti, pelaku bisnis, praktisi politik, ekonom, pekerja media, dan ilmuwan lainnya dalam memahami metodologi penelitian sosial. Sebagai salah satu aliran utama metodologi penelitian, aspek penelitian kuantitatif menyajikan secara komprehensif pembahasan dan sistematika yang menghub…
Buku ini berisikan tentang kajian "kajian komunikasi yang membahas mengenai ruang lingkup komunikasi dalam kehidupan dan merupakan perspektif yang sudah lama ada, seperti: Teori, Paradigma, dan Diskursus Teknologo komunikasi di masyarakat. Di indonesia kajian Tentang sosiologi komunikasi baru mendapatkan perhatian serius, kira beberapa tahun yang lalu karena di desak oleh kelahiran berbagai med…
Buku ini disusun sebagai usaha menyajikan aspek penelitian kuantitatif sekaligus nilai pentingnya sebagai salah satu aliran utama dalam metodologi penelitian. Di antara topik utama yang menjadi bahasan buku ini adalah - Filsafat yang mendasari metode - Karakteristik penelitian kuantitatif yang mencakup lingkup, format, ragam, proses, dan topik penelitian - Konsep, variabel, hipotesis, desa…