Pembahasan potensi keuangan islam untuk mendukung upaya mitigasi iklim dan upaya adaptasi, termasuk penggunaan instrumen keuangan Islam untuk pembiayaan hijau menjadi penting. Hal ini dilakukan untuk mengeksplorasi instrumen-instrumen dari pembiayaan hijau Islam yang telah diimplementasikan untuk menjadi alternatif pembiayaan saat ini. Maqashid al-syariah yang merupakan dasar keuangan Islam mem…
Pasar modal menjadi tempat di mana perusahaan/korporasi (deficit units) bisa mendapatkan tambahan modal secara langsung dari para investor (surplus units). Sehingga bentuk transaksi antara korporasi dan pasar modal yaitu investasi langsung (direct investment). Perkembangan industri keuangan syariah global tidak hanya terbatas pada sektor perbankan saja, pasar modal Islam pun kini turut berkemba…
Beberapa instrumen kebijakan moneter berdasarkan prinsip Islam telah diperkenalkan di berbagai negara untuk mengelola peredaran uang. Penggunaan instrumen moneter ini pun terus berkembang dari waktu ke waktu. Setiap negara memiliki berbagai alat dan instrumen kebijakan moneter yang berbeda-beda dalam menajlankan kebijakan dan mengelola likuiditasnya. Perbedaan kondisi ini disesuaikan dengan str…
Kajian buku ini mengungkap semua persoalan ushul fiqh secara detail dan mendalam dengan mengetengahkan pandangan mazhab ushul fiqh/fiqh terbesar dalam Islam, yaitu Syafi’iyah, Malikiyah, Hanabilah, Hanafiyah, Syi’ah Imamiyah, dan Zhahriyah. Karena itu, buku ini dirancang untuk dijadikan sebagai literatur standar yang lengkap dan komprehensif mengenai ushul fiqh secara tuntas, sehingga pemba…