Begitu pentingnya dunia pendidikan, maka proses pembelajaran tak bisa lepas dari seorang yang dinamakan guru. Guru di zaman now ini tantangan akan lebih berat. Guru tak hanya mengajarkan materi-materi pelajaran (transfer of knowledge), namun lebih dari itu adalah membentuk karakter murid dengan mengedepankan moral dan adab. Memberikannya sikpa teladan secara praktik, tak cukup dengan teori-teor…
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan sangat dibutuhkan oleh setiap warga negara. Pancasila sebagai dasar negara yang telah disepakati oleh para pendiri bangsa perlu dihayati oleh setiap warga negara, termasuk mahasiswa. Buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan untuk Perguruan Tinggi ini dapat menjadi buku yang tepat pada Mata Kuliah Wajib Umum (MKWU) di setiap perguruan tinggi, demi me…