Keberadaan pemukiman di pinggiran area prostitusi merupakan fenomena sosial dimana salah satu faktor pemicunya adalah faktor ekonomi. Paradoksitas pendirian lokalisasi sebagai tindakan Pemerintah untuk melokalisir kegiatan prostitusi dari masyarakat disisi lain juga mengundang warga sekitar untuk memanfaatkanya sebagai lahan sumber pendapatan yang menguntungkan. Apabila tempat lokalisasi …