Matematika mempelajari konsep-konsep Geometri, Aljabar, Kalkulus, dan Statistika. Konsep-konsep ini saling terkait satu dengan yang lain. Konsep-konsep dalam matematika ini umumnya sangat abstrak. Agar mudah dijangkau, dibutuhkan visualisasi yang baik dan tepat terhadap konsep-konsep tersebut. Buku ini akan mengajak kita untuk memahami cara memvisualisasikan konsep matematika yang jelas dan tep…
Struktur Aljabar merupakan salah satu mata kuliah wajib yang harus ditempuh oleh para mahasiswa program studi matematika. Secara garis besar, materi dari struktur aljabar terdiri atas dua bagian, yaitu Teori Grup dan Teori Ring. Salah satu kesulitan yang paling banyak dialami oleh para mahasiswa adalah bagaimana memahami konsep dan selanjutnya membuktikan berbagai sifat dari setiap konsep terse…