Semakin kondusif iklim organisasi suatu perusahaan, maka karyawan akan lebih fokus dalam bekerja dan memiliki perilaku kerja yang baik,seperti tingkat disiplin kerja dan produktivitas kerja yang tinggi. Dengan memiliki perilaku disiplin kerja dan produktivitas yang tinggi, karyawan akan mampu mengkontribusikan kemampuan mereka dengan baik, serta memiliki hasil kerja yang baik, sehingga perusaha…
Karyawan cenderung menilai beban kerja yang dirasakan berdasarkan pada apa yang mereka yakini (persepsi) daripada lingkungan luar yang sebenarnya. Setiap karyawan memiliki pandangan atau penilaian yang berbeda-beda mengenai pekerjaannya. Pandangan atau penilaian tersebut dipengaruhi oleh beban kerja yang dirasakannya. Pekerjaan yang menuntut individu memberikan energi atau perhatian (konsentras…
Persoalan yang ada ditempat usaha merupakan hal yang seharusnya dibenahi. Apalagi transaksi yang ada pada umumnya, seperti hanya kontrak merupakan suatu hal yang harus dipenuhi sesuai dengan tuntutan yang ada, agar terciptanya suatu kepercayaan di kedua belah pihak. Warung Nasi Uduk Marqi merupakan salah satu tempat usaha yang di dalamnya memuat kontrak perjanjian yaitu berupa kontrak lisa…
Hasil observasi yang dilakukan oleh peneliti selama Praktik Pengalaman Lapangan (PPL), menunjukkan rendahnya minat berjamaah dan penundaan beribadah para karyawan mengindikasikan terdapat tingkat spiritualitas karyawan yang rendah. Melalui wawancara yang dilakukan peneliti kepada beberapa karyawan, menyatakan bahwa dengan beribadah membuatnya merasa mudah dan menyenangkan dalam menjalanka…
Perilaku Peserta Pelatihan adalah meliputi kelakuan, perbuatan, tingkah laku/tindakan para peserta Pelatihan dalam melakukan proses pelatihan kerja. Untuk itu, peserta perlu bersikap yang prima dan seksama dalam proses pelaksanaan pelatihan. Namun dalam melaksanakan pelatihan, perilaku peserta selayaknya berdasarkan yang sesuai dengan Sumber Daya Insani. Berdasarkan konteks penelitian, penel…
Kontrak atau perjanjian kerja adalah suatu perjanjian dimana pihak yang satu (buruh) mengikatkan dirinya untuk bekerja dengan menerima upah dari pihak lainnya (majikan), yang mengikatkan diri untuk mempekerjakan buruh itu dengan membayar upah. Seiring dengan kemajuan zaman dan meningkatnya usia bekerja, permintaan tenaga kerja sangatlah banyak. Akan tetapi, hal tersebut tidak diimbangi deng…