Sumber daya manusia di dalam suatu organisasi berperan menjadi penggerak dalam rangka mencapai tujuan organisasi Jika organisasi tidak memiliki sumber daya manusia yang memadai maka organisasi tersebut akan sulit berkembang dengan bara baik Oleh karnanya, organisasi dituntut untuk mampu meningkatkan kualitas sumber daya manusia yang ada, agar mampu memberikan kinerja yang maksimal Kinerja organ…
Sumber daya manusia merupakan instrument penting yang dimiliki oleh suatu perusahaan. Salah satu bentuk implementasi perusahaan dalam menjaga sumber daya manusianya adalah dengan memberikan perlindungan melalui sistem keselamatan dan kesehatan kerja bagi pekerjanya. Perkebunan Nusantara X merupakan perusahaan produksi gula yang memiliki dua anak perusahaan yang berada di Kota Kediri. Dari kedua…
Dalam etos kerja dipengaruhi oleh beberapa faktor, salah satunya Pendidikan. Pendidikan adalah proses secara sistematis untuk mengubah tingkah laku seseorang untuk mencapai tujuan organisasi. Pendidikan berkaitan dengan keahlian dan kemampuan untuk melaksanakan pekerjaan Pendidikan memiliki orientasi saat ini dan membantu pegawai untuk mencapai keahlian dan kemampuan tertentu agar berhasil dala…
Dalam menjalankan aktivitasnya setiap perusahaan atau lembaga membutuhkan dana baik dana pinjaman maupun dana sendiri. Modal utama yang dibutuhkan perusahaan untuk menjalankan aktivitasnya adalah modal kerja. Dalam perusahaan manufaktur modal kerja berasal dari aktiva lancar. Laba diantaranya ditentukan oleh faktor modal kerja yang dimiliki oleh perusahaan. Tujuan dari penelitian ini untuk meng…
Kompensasi adalah seala bentuk balas jasa yang diterima karyawan atau kontribusi mereka terhadap perusahaan baik berupa keuangan ataupun non-keuangan. Salah satu tujuan pemberian kompensasi adalah mendorong terciptanya disiplin kerja dari karyawan. Disiplin kerja adalah suatu sikap, tingkah laku dan perbuatan yang sesuai dengan peraturan perusahaan baik tertulis atau tidak tertulis. Banyak fakt…
Lembar Kerja Siswa (LKS) merupakan suatu lembaran yang sudah dibukukan dimana didalamnya terdapat materi dan pertanyaan yang dapat dijadikan untuk mengukur kemampuan peserta didik dalam meingkatkan hasil belajar. Dengan pendekatan survey, question, read, recite, dan review (SQ3R) maka peserta didik dapat berfikir kritis dan aktif dalam pembelajaran fikih. Tujuan penelitian adalah: 1) Mengetahui…
Penelitian dalam skripsi ini dilatar belakangi oleh peningkatan jumlah penduduk dan jumlah lulusan sekolah serta perguruan tinggi yang bertambah sehingga terjadi ketidakseimbangan antara jumlah lapangan pekerjaan dengan orang yang akan bekerja yang bisa menyebabkan terjadinya pengangguran. Fokus penelitian dalam skripsi ini adalah: 1) Bagaimana pelatihan kerja yang dilakukan di Balai Latihan Ke…
Beberapa orang mengalami kesulitan dalam meraih pekerjaan impiannya. Bahkan, terkadang beberapa orang bekerja tidak sesuai dengan keahliannya. Lalu, apakah ada jurus-jurus tertentu agar kita dapat memperoleh pekerjaan yang kita inginkan dan sesuai dengan keahlian yang kita miliki? Buku ini membantu Anda untuk mencari tahu bagaimana untuk menyiapkan diri dalam menembus seleksi pekerjaan dengan …