Menteri Perhubungan mengeluarkan Peraturan Menteri No.26 Tahun 2017 tentang regulasi beroperasinya transportasi online. Namun dalam perkembanganya, pengemudi transportasi online merasa dirugikan atas berlakunya Peraturan Menteri tersebut, kemudian mereka mengajukan permohonan uji materiil kepada Mahkamah Agung, dalam putusan Mahkamah Agung mengabulkan permohonan para pengemudi transport…
Penayangan sinetron Abad Kejayaan diprotes keras oleh kalangan konservatif muslim saat diputar di Turki, Di Indonesia 2.778 aduan dilayangkan berbagai kalangan untuk menghentikan penayangan sinetron ini di stasiun televisi nasional Indonesia yakni ANTV. Meskipun demikian ANTV tetap menayangkan serial ini dengan menghadirkan para ulama kenamaan Indonesia untuk membimbing pemirsa mengambil sisi …
Buku ini kami tujukan untuk para mahasiswa yang sedang mengambil mata kuliah statistik, metode penelitian dan penggunaan alat analisis regresi sebagai penelitian, baik program S1 dan S2, bahkan S3 dibidang ekonomi. Untuk itu, dalam buku ini kami mencoba menjelaskan berbagai misteri, sehingga dengan demikian buku ini akan membantu mereka untuk mendapatkan kemampuan dalam menganalisis data.
Sinopsis: SPSS 20 merupakan aplikasi yang digunakan untuk pengolahan data statistik. SPSS banyak dimanfaatkan karena penggunaannya yang cukup mudah. Keunggulan SPSS 20 adalah menyediakan cara yang mudah untuk analisis statistik dan sistem manajemen data menggunakan statistik deskriptif dalam mengolah data bisnis. Buku ini ditujukan bagi Anda para mahasiswa dan profesional yang menggunakan SPSS …
Penyelesaian perkara Ekonomi Syari’ah adalah wewenang dari Pengadilan Agama sebagaimana bunyi Pasal 49 Undang-undang Nomor 3 Tahun 2006 tentang Kekuasaan Kehakiman. Perkara ekonomi syari’ah Nomor 0457/Pdt.G/2016/PA.Kdr ini diajukan oleh seorang nasabah Bank Syari’ah yang merasa mengalami kerugian karena barang jaminan dilelang oleh Bank Syari’ah melalui Kantor Pelayanan Kekayaan Ne…
Pengguna Instagram semakin meningkat, tak terkecuali dikalangan santri yang berguna untuk mempermudah kebutuhan bertukar informasi, sosial, interpretasi diri, serta kebutuhan sarana hiburan.Tujuan dari penelitian ini yakni mengetahui tingkat motif dan kepuasan dalam menggunakan aplikasi Instagram di kalangan santri serta menganalisis signifikansi perbedaan juga korelasi antara GS-GO penggunaan …
Mediasi adalah cara penyelesaian sengketa di luar pengadilan melalui perundingan yang melibatkan pihak ketiga yang berbersifat netral (non intervensi) dan tidak berpihak (impartial) kepada pihak-pihak yang bersengketa serta diterima kehadirannya oleh pihak-pihak yang bersengketa. Mediasi merupakan media untuk menengahi perkara perceraian dan berperan untuk mendamaikan, sehingga suami istri men…
Lukisan Digital merupakan media alternatif dalam menampilkan sebuah pesan visual yang dimana kita dapat memasukkan unsur dakwah di dalamnya. Dengan karya visual berupa lukisan digital ini kita dapat menyampaikan pesan dakwah dengan unsur keindahan yang dapat dinikmati. Salah satu lukisan digital dengan teknik smudge art karya Baju Seno adalah lukisan digital dengan objek K.H. Anwar Manshur, dim…