Idealisme menjadi guru yang professional syaratnya harus memiliki empat kompetensi, kompetensi tersebut meliputi, kompetensi pedagogik, kompetensi kepribadian, kompetensi sosial, dan kompetensi profesional yang diperoleh melalui bangku perkuliahan. Peran dosen micro teaching berusaha menjelaskan dan juga menanamkan kompetensi tersebut. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui peran dosen micro te…
Profesionalisme merupakan salah satu hal yang penting dalam proses pembelajaran Guru yar:g memiliki kemampuan yang baik dalam melakukan proses pembelajaran terbentuk dan adanya profesionalisme yang tinggi Tingkat profesionalisme un ini akun mempengaruhi pelaksanaan proses pembelajaran yang dilakukannya. Fokus penelitian ini adalah 1) Bagaimana upaya Kepala Madrasah dalam Meningkatkan profesiona…
Peran dan tanggung jawab guru pada masa mendatang akan semakin kompleks, sejalan dengan tantangan kehidupan global sehingga menuntut guru untuk senantiasa melakukan berbagai peningkatan dan penyesuaian penguasaan kompetensinya. Salah satu yang dapat mempengaruhi profesionalitas guru disini adalah latar belakang pendidikan dan pengalaman mengajar. Dengan adanya latar belakang pendidikan yang bag…
Dalam buku ini penulis memberikan petunjuk praktis untuk menjadi guru profesional. Kepraktisannya menonjol terutama karena menyertakan pedoman, contoh-contoh, dan ciri-ciri profesionalisme keguruan. Anda dapat menggunakannya untuk menilai keprofesionalan diri sendiri dan untuk saling mengamati di antara sesama rekan guru atau calon guru.