Reaksi reduksi CO2 elektrokimia adalah proses yang melibatkan pengurangan karbon dioksida (CO2) menggunakan energi listrik di bawah kondisi elektrokimia. Proses ini memiliki potensi besar untuk mengurangi emisi gas rumah kaca dan menghasilkan bahan kimia bernilai tinggi seperti hidrokarbon dan senyawa organik lainnya. Dalam larutan air, elektroda logam, seperti tembaga (Cu) atau perak (Ag), …
Biosensor adalah perangkat yang menggunakan organisme hidup atau molekul biologis, terutama enzim atau antibodi, untuk mendeteksi keberadaan bahan kimia. Prinsip kerja biosensor adalah berdasarkan immobilisasi komponen biologi (enzim, bakteri, dan lainlain) pada matriks membran polimer yang diintegrasikan dengan sinyal transduser pada analit. Komponen biologi berfungsi sebagai sensor elektroakt…
Senyawa silikat, merupakan suatu senyawa yang mengandung satu anion dengan satu atau lebih atom silikon (Si) pusat yang dikelilingi oleh ligan elektronegatif. Jenis silikat yang sering ditemukan adalah silikon dengan oksigen sebagai ligannya. Silikon sebagai unsur peringkat kedua di lapisan kerak bumi hampir 95% terdiri dari mineral silikat, lempung alumino-silikat atau silika. Silikon dapat me…
Dalam melakukan suatu percobaan di laboratorium dasar, diperlukan kemampuan dasar mengenai pengenalan alat-alat kimia dan kegunaan dari alat-alat kimia tersebut. Selain itu, seorang praktikan (orang yang melakukan praktikum) harus memahami berbagai alat kimia dan keselamatan sepanjang melaksanakan kegiatan praktikum di laboratorium. Dalam membuat suatu larutan merupakan suatu cara pembuatan lar…