Buku ini mempunyai lima belas materi pokok. Mulai dari cerita pendek, membuat puisi, tentang kata ulang, cara menulis pesan singkat, tentang grafik dan tabel, hingga langkah-langkah membuat proposal. Dalam buku ini disajikan pula contoh contoh teori . buku ini tersusun atas berbagai materi bahasa indonesia berdasarkan sumber yang komprehensif, sehingga dapat dijadikan referensi yang terpecaya b…
Buku ini diawali dengan pembahasan tentang konsep pembelajaran menulis mulai dari keterampilan menulis, beragam pendekatan dalam pembelajaran menulis, pendekatan kognitif dalam pemebelajaran menulis, scaffolding dalam pembelajaran menulis, dan evaluasi dalam pembelajaran menulis.