Buku ini merupakan buku ajar mata kuliah biokimia, disajikan dengan rujukan dari ayat-ayat Al-Qurán kaitannya dengan bahasan biokimia. Banyak fenomena dan peristiwa biokimia yang sebenarnya telah Allah SWT sampaikan melalui firman-firman-Nya dalam Al-Qurán tanpa kita sadari. Seluruh biomolekul penyusun makhluk hidup tunduk dan patuh terhadap hukum-hukum fisika dan kimia yang merupakan sunnah-…
Ilmu Kimia terus berkembang, dan pelbagai cabang ilmu kimia bermunculan. Kajian ilmu kimia semakin meluas; melibatkan banyak istilah dan konsep yang bersifat abstrak, satu dengan lainnya saling-terkait, bahkan istilah dan konsep itu melibatkan ilmu-ilmu seperti Fisika, Biologi, Matematika, dan pengetahuan lain Ada benarnya bahwa Pengetahuan Kimia itu relatif agak sulit dipahami oleh sebagian or…