"Karya ini menggugat situasi dan kondisi sosiologis Pendidikan yang telah mengalami pergeseran nilai, dimana peserta didik diposisikan sebagai obyek, bahkan 'bukan manusia', sehingga terciptalah dehumanisasi dalam dunia pendidikan. Karena itu, buku ini akan memberikan solusi yang tepat untuk memanusiakan kembali manusia pendidikan dan juga perangkat pendidikannya."
NIM:932114700